Home Gaya Hidup Cara Robot Ultraviolet di RI Sterilkan Alat Medis dari Corona

Cara Robot Ultraviolet di RI Sterilkan Alat Medis dari Corona

0
Manusia semakin mengandalkan robot untuk meredam Covid-19. Salah satu robot yang digunakan adalah robot pemancar sinar ultraviolet-C (UVC) untuk membunuh virus corona SARS-CoV-2 penyebab Covid-19 dan bakteri lainnya.

Jakarta, Liga178 News — Manusia semakin mengandalkan robot untuk meredam Covid-19. Salah satu robot yang digunakan adalah robot pemancar sinar ultraviolet-C (UVC) untuk membunuh virus corona SARS-CoV-2 penyebab Covid-19 dan bakteri lainnya.

Pendiri Surgika Alkesindo (SA) Handy Gunawan mengatakan robot disinfektan bisa mematikan virus dan bakteri tanpa adanya paparan langsung ke ke manusia untuk mencegah penyebaran virus.

Peneliti bidang mikrobiologi LIPI Sugiyono Saputra pun menyebut UVC mengatakan salah satu metode desinfeksi untuk udara dan air. UVC bisa menginaktifkan lebih dari 95 persen aerosol H1N1 virus influenza.

Namun, efektivitas UVC membunuh bakteri dan virus tergantung durasi paparan, intensitas dan panjang gelombang sinar UVC.

Di sisi lain, Kepala Bidang Pengelolaan Penelitian Kimia LIPI, Akhmad Darmawan LIPI tak menjamin sinar ultraviolet-C (UVC) tidak menjamin bisa membunuh virus corona (SARS-CoV-C).

Kepala Bidang Pengelolaan Penelitian Kimia LIPI, Akhmad Darmawan menyebut UVC memang bisa digunakan untuk membunuh bakteri. Akhmad mengatakan virus dan bakteri merupakan dua makhluk hidup yang berbeda.

Exit mobile version